SISTEM INFORMASI STOCK BAHAN DAN PERAMALAN JUMLAH PEMBELIAN BAHAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE(SINGLE MOVING AVERAGE) UD.TADEO

Afian Andy , Saputra (2011) SISTEM INFORMASI STOCK BAHAN DAN PERAMALAN JUMLAH PEMBELIAN BAHAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE(SINGLE MOVING AVERAGE) UD.TADEO. Undergraduate thesis, Faculty of Industrial Technology.

[img]
Preview
PDF - Published Version
Download (598Kb) | Preview
    [img] PDF - Published Version
    Restricted to Repository staff only

    Download (3967Kb)

      Abstract

      Badan usaha UD. TADEO (Usaha Home Industri) di kota Mojokerto adalah usaha rumahan yang bergerak dibidang pembuatan sandal dikota Mojokerto berfungsi mengembangkan usaha di mojokerto dibidang sandal, Terletak didaerah Jl Gayaman Mojokerto. UD TADEO juga peduli terhadap peningkatan kualitas mutu pelayanan yang diberikan dalam sistem inventory, terhadap permintaan jumlah barang untuk bagian home yang mengerjakan beberpa job yang dikelolanya. Permasalahan yang terjadi dalam proses inventory UD TADEO tersebut, yaitu belum adanya sistem terkomputerisasi dari proses pendaftaran barang masuk dari pembelian barang ke gudang, penjualan barang ke bagian blok UD TADEO, retur penjualan barang, serta proses prediksi jumlah pembelian barang yang akan dibeli. Dimana data dari proses invetory masih dikelola secara manual. Dari permasalahan tersebut maka dibuat rancang bangun sistem informasi inventory dan prediksi jumlah pembelian barang pada UD TADEO. Dimana dapat diterapkan pihak UD TADEO dalam mengolah data inventory dan menjadi penyedia data sistem informasi inventory dan prediksi jumlah pembelian barang yang periode waktu kedepan.

      Item Type: Thesis (Undergraduate)
      Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76.6 Computer programming
      Divisions: Faculty of Industrial Technology > Informatics Engineering
      Depositing User: Users 2 not found.
      Date Deposited: 19 Oct 2011 14:05
      Last Modified: 19 Oct 2011 14:05
      URI: http://eprints.upnjatim.ac.id/id/eprint/1570

      Actions (login required)

      View Item