Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Suzuki Apv Surabaya

Aang , zahruddin (2013) Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Suzuki Apv Surabaya. Undergraduate thesis, Faculty of Economics.

[img]
Preview
PDF (cover - bab 1) - Published Version
Download (251Kb) | Preview
    [img] PDF (bab 2 - daftar pustaka) - Published Version
    Restricted to Repository staff only

    Download (569Kb)

      Abstract

      Perkembangan ekonomi, Teknologi, dan Sosial Budaya sebagai arus perubahan global yang mendorong transformasi pada seluruh aspek prilaku konsumen dan pemenuhan keseluruhan yang terus berkembang produk mobil yang berkualitas seperti Suzuki APV. Pihak marketer atau pengelola Suzuki APV harus senantisa memahami prilaku konsumen secara keseluruhan agar dapat mempertahankan kelangsungan hidupnya dan dapat merumuskan strategi pemasaran dengan cepat dan tepat. Oleh karena itu Suzuki APV merupakan perusahaan yang menghasilkan produk berupa jasa layanan maupun jasa penjualan yang harus dipasarkan pada konsumen,. Berdasarkan pemikiran tersebut, maka penelitian tertari untuk melakukan penelitian yang berjudul pengaruh ekuitas merek terhadap keputusan pembelian mobil Suzuki APV di Surabaya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis apakah pengaruh ekuitas merek terhadap keputusan pembelian serta untuk mengetahui manakah yang paling berpengaruh terhadap keputusan pembelianmobil Suzuki APV di Surabaya. Metode penelitian ini yang di gunakan Partial LeastSquare (PLS) serta pengujian asumsi klasik (PLS) yang di lanjutkan dengan pengujian hipotesis, dimana data yang di gunakan adalah sampel sebanyak 104 orang penguna Suzuki APV di Surabaya. Kesimpulan yang di peroleh dari penelitian ini adalah bahwa ekuitas merek berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian, sebagai teruji kebenarannya, karena hasil penelitian ini menunjukkan bahwa peningkatan ekuitas merek member dampak yang nyata terhadap peningkatan keputusan pembelian.

      Item Type: Thesis (Undergraduate)
      Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business. Business Administration > HF5415.123 Communication in marketing
      Divisions: Faculty of Economics > Management
      Depositing User: Fitri Yulianto
      Date Deposited: 20 Nov 2013 09:34
      Last Modified: 20 Nov 2013 09:34
      URI: http://eprints.upnjatim.ac.id/id/eprint/4668

      Actions (login required)

      View Item