PENGARUH KUALITAS PELAYANAN JASA TERHADAP KEPUASAN MAHASISWA PADA JURUSAN AKUNTANSI UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAWA TIMUR

Cindy i, Wijayant (2013) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN JASA TERHADAP KEPUASAN MAHASISWA PADA JURUSAN AKUNTANSI UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” JAWA TIMUR. Undergraduate thesis, UPN "veteran" Jawa Timur.

[img]
Preview
PDF - Published Version
Download (285Kb) | Preview
    [img] PDF - Published Version
    Restricted to Repository staff only

    Download (951Kb)

      Abstract

      Salah satu masalah umum yang sering di hadapi universitas adalah masalah ketidakpuasan mahasiswa terhadap kualitas pelayanan yang di berikan. Citra kualitas layanan yang baik dapat dilihat berdasarkan sudut pandang atau persepsi pengguna sistem informasi tersebut yang merupakan penilaian menyeluruh atas keunggulan suatu layanan. Penelitian ini akan menganalisis pengaruh variabel Tangible, Reliability, Responsiveness, Assurance, dan Empathyterhadap kepuasan mahasiswa. Obyek penelitian ini adalah Mahasiswa Akuntansi Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur. Model yang digunakan dalam penelitian ini adalah Regresi Linier Berganda. Dari hasil pengujian tersebut membuktikan bahwa variabel bebas Tangible (X1), Reliability (X2), Responsiveness(X3), Assurance (X4), dan Empathy(X5) mampu mempengaruhi variabel terikat Kepuasan Mahasiswa (Y)sebesar 17,5%.

      Item Type: Thesis (Undergraduate)
      Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business. Business Administration > HF5410 Marketing. Distribution of products
      Divisions: Faculty of Economics > Accounting
      Depositing User: Users 8 not found.
      Date Deposited: 16 Apr 2014 11:54
      Last Modified: 16 Apr 2014 11:54
      URI: http://eprints.upnjatim.ac.id/id/eprint/5493

      Actions (login required)

      View Item