ANALISIS PENGARUH KOMPENSASI BONUS, UKURAN PERUSAHAAN, MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2008-2011)

Hajar , Okta Resty (2013) ANALISIS PENGARUH KOMPENSASI BONUS, UKURAN PERUSAHAAN, MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2008-2011). Undergraduate thesis, UPN "veteran" jawa timur.

[img]
Preview
PDF (cover - bab 1)
Download (623Kb) | Preview
    [img] PDF (bab 2 - daftar pustaka)
    Restricted to Repository staff only

    Download (933Kb)

      Abstract

      Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kompensasi bonus, ukuran perusahaan, mekanisme corporate governance terhadap manajemen laba pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2008-2011. Objek Penelitian ini adalah perusahaan-perusahaan manufaktur yang sudah go public. Penentuan sampel penelitian ini dilakukan dengan menggunakan purposive sampling sehingga sampel yang memenuhi kriteria dalam penelitian ini berjumlah 35 perusahaan dari 147 perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Pengambilan data dilakukan melalui data sekunder yang berupa laporan keuangan perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Variabel yang digunakan adalah kompensasi bonus, ukuran perusahaan, mekanisme corporate governance (kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, dewan komisaris independen, komite audit) sebagai variabel independen, sedangkan sebagai variabel bebasnya adalah manajemen laba. Dan metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah statisti deskriptif dan regresi logistik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa keenam variabel independen yaitu kompensasi bonus, ukuran perusahaan, mekanisme corporate governance yang digunakan tidak berpengaruh signifikan terhadap variabel dependennya (manajemen laba).

      Item Type: Thesis (Undergraduate)
      Subjects: H Social Sciences > HG Finance > HG4001 Finance management. Business Finance. Corporation finance
      Divisions: Faculty of Economics > Accounting
      Depositing User: Kontho Hadi
      Date Deposited: 02 May 2014 14:51
      Last Modified: 02 May 2014 14:51
      URI: http://eprints.upnjatim.ac.id/id/eprint/5529

      Actions (login required)

      View Item